LAPORAN
KEGIATAN SEMINAR
“Emergency And Update
First Aid In Disaster”
09 Juni
2013
DISUSUN
OLEH :
PANITIA
SEMINAR
Sekolah
Tinggi Ilmu Kesehatan Perdhaki Charitas Palembang
2013
KATA PENGANTAR
Puji syukur penyusun panjatkan kepada
Tuhan Yang Maha Esa karena telah melimpahkan rahmatnya kepada penyusun sehingga
penyusun dapat menyelesaikan “LAPORAN SEMINAR
EMERGENCY AND UPDATE FIRST AID IN DISASTER”
Dalam penyusunan
laporan kegiatan ini penyusun telah banyak mendapat bantuan dan bimbingan dari
banyak pihak. Untuk itu penyusun tidak lupa menyampaikan banyak terimakasih
kepada orang yang telah memberi bantuan dan bimbingan kepada penyusun sehingga penyusun
bisa menyelesaikan laporan kegiatan ini dengan baik.
Penyusun juga
menyadari dalam mengerjakan laporan kegiatan ini banyak kekurang baik dari segi
bahasa maupun isi karena keterbatasan pengetahuan yang dimiliki. Penyusun akan
sangat berterimakasih dan menerima dengan senang hati masukkan dan kritikkan
serta saran untuk menyempurnakan laporan kegiatan ini
Akhir kata penyusun
berharap laporan kegiatan ini dapat berguna dan menjadi acuan agar kegiatan
yang akan datang dapat menjadi lebih baik.
Palembang, Juni 2013
Penyusun
|
DAFTAR ISI
Kata
pengantar
|
2
|
Daftar
isi
|
3
|
Bab
I. Pendahuluan
|
4
|
A. Latar
belakang kegiatan
|
4
|
B. Tujuan
|
5
|
Bab II. Pelaksanaan
|
5
|
A.
Tema kegiatan
|
5
|
B.
Peserta kegiatan
|
5
|
C.
Waktu dan Tempat Pelaksanaan
|
6
|
D.
Motode Kegiatan
|
6
|
E.
Pemberi Materi
F.
Susunan Acara
|
6
6
|
Bab III. Penutup
|
7
|
A.
Kesimpulan
|
7
|
B.
Saran
|
7
|
Lampiran
|
8
|
BAB I
PENDAHULUAN
A.
Latar belakang kegiatan
Pelayanan gawat darurat adalah pelayanan profesioanal tenaga
kesehatan yang di berikan pada pasien dengan kebutuhan urgen dan kritis. Namun
UGD dan klinik kedaruratan sering di gunakan untuk masalah yang tidak urgen.
Yang kemudian filosopi tentang keperawatan gawat darurat menjadi luas,
kedaruratan yaitu apapun yang di alami pasien atau keluarga harus di
pertimbangkan sebagai kedaruratan.
Dalam kegiatan sehari-hari bisa saja
terjadi kecelakaan atau kondisi gawat darurat seperti tersengat listrik,
serangan jantung, stroke atau overdosis obat. Jika terlambat ditangani, bisa
berakibat fatal bahkan kematian. Untuk mengatasi kondisi gawat darurat ini maka
bisa digunakan metode ABCD. “Metode
ABCD adalah singakatan dari Airway, Breathing,
Circulation dan Disability.
Untuk semua tuntutan tenaga kesehatan yang
darurat, seorang tenaga kesehatan darurat
harus disiapkan setiap saat untuk memberikan perawatan pasien untuk hampir
semua situasi. Beberapa perawat darurat cenderung mengkhususkan diri dalam
trauma, pediatri, geriatri dan pencegahan cedera. Perawat tidak hanya petugas
rumah sakit dan klinik, mereka juga mungkin terlibat dalam penelitian medis dan
keperawatan. Lain tanggung jawab penting dari perawat ruang gawat darurat
adalah untuk terus menyadari lingkungan kerja mereka, menjaga pasokan yang tepat dan sesuai peralatan
medis diperlukan
dalam merawat pasien. Sebagai bagian dari tugas pekerjaan mereka, perawat ruang
gawat darurat terlibat dalam kegiatan pendidikan untuk mempromosikan profesi
keperawatan dan menjaga mereka up to date pada canggih saat ini, teknologi
peralatan diagnosa, medis dan teknik keselamatan.
Perawat darurat sangat banyak permintaan saat ini. Darurat
keperawatan adalah
profesi yang membutuhkan keterampilan mahir dalam merawat orang sakit dan
terluka dengan kecepatan, efisiensi dan kepemimpinan. Melakukan semua
tugas-tugas medis saat menghadiri tugas lain membutuhkan keterampilan dalam
multitasking. Itulah sebabnya ruang darurat perawat selalu di jari kaki mereka,
selalu bertugas. Dengan semua tanggung jawab dan tugas yang dilakukan oleh
seorang perawat darurat adalah penting untuk tidak kehilangan hal yang membuat
kita pergi ke dalam kasih sayang, profesi dan mencintai hidup.
Menyikapi permasalahan tersebut di atas maka STIKes
Perdhaki Charitas Palembang mengadakan seminar sehari yang bertajuk “Update
First Aid in Disaster”.
B.
TUJUAN
1. Tujuan
Umum
Meningkatkan
pengetahuan Mahasiswa dan tenaga kesehatan tentang pelayanan gawat
darurat dan kritis.
2. Tujuan
Khusus
-
Meningkatkan
pengetahuan Mahasiswa dan tenaga kesehatan tentang macam-macam kebutuhan yang
urgen dan kritis.
-
Meningkatkan
pengetahuan Mahasiswa dan tenaga kesehatan tentang pertolongan pertama pada
gawad darurat.
BAB II
PELAKSANAAN
A.
Tema
Kegiatan
“Seminar sehari
Emergency and Update First Aid In Disaster”
B.
PESERTA
KEGIATAN
1.
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mitra Adiguna
Komplek Kenten Permai Blok J No
9-12 Bukit Sangkal, Palembang 30114, Sumsel
Telepon: 0711-818326,
Fax: 0711-818326
2.
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Siti Khadijah
Jl. Demang Lebar Daun Pakjo ,
Palembang 30117, Sumsel
Telepon: 0711-314562
Telepon: 0711-314562
3.
STIKes Muhammadiyah Palembang
Jl. Jenderal Ahmad
Yani 13 Ulu, Palembang 30263, Sumsel
Telepon: 0711513022, Fax: 0711513078, Website: http://umpalembang.ac.id, Email:
idris_ump@yahoo.co.id
4.
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Perdhaki Charitas
Jl. Kol Burlian Lrg Suka Senang
Km 7, Palembang , Sumsel
Telepon: 0711-412806, Fax: 0711-415780
Telepon: 0711-412806, Fax: 0711-415780
5.
STIK Bina Husada Palembang (Kampus A)
Jln.Syech Abdul Somad
Kel.22 Ilir (Depan kantor walikota palembang), Palembang,South
Sumatra 30131
6. STIKES Pembina Palembang. Address: Jl
Bambang Utoyo N0 179. Palembang. Indonesia. 30118
7. Akper KESDAM II
Sriwijaya, Palembang sumsel
Jl.SM.Badaruddin II No.1 Depan Benteng Kuto BesakPalembang,
30132
Telp.
0711 - 368191,
Email : Akper_kesdam2@yahoo.com or Akperkesdam2swj.blogspot.com
Email : Akper_kesdam2@yahoo.com or Akperkesdam2swj.blogspot.com
8.
Akper Aisyah
Palembang Sumatera Selatan
9.
Universitas
Sriwijaya PSIK .Sumsel
Jalan Raya Palembang-Prabumulih Indralaya
10. Perserta Umum meliputi Staff dosen Bidan dan Perawat
Jumlah
peserta keseluruhan adalah 400 peserta dari 8 institusi
C.
WAKTU
DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Hari : Minggu
Tanggal : 09
Juni 2013
Jam : 08.00 WIB s.d Selesi
Tempat :
Charitas Convention Hall Jalan Kolonel
H. Burlian No. 204 Km. 7 Lorong Suka Senang Palembang
D.
METODE
KEGIATAN
A. Ceramah
B. Diskusi
/ Tanya jawab
E. PEMBERI MATERI
1. Agung
Waluyo S.Kep., M.Sc,. Ph.D. (Guru besar Keperawatan dan Dosen FIK UI)
2. dr. Tejo Kuncoro (Dokter
emergency RS. RK Charitas Palembang)
3. Yakobus
Purwanto (Perawat UGD RS. Myria Palembang)
F.
SUSUNAN
ACARA
NO
|
WAKTU
|
ACARA
|
NARASUMBER
|
MODERATOR
|
1
|
07.00 – 08.30
|
Registrasi Peserta
|
Panitia
|
-
|
2
|
08.30 – 09.00
|
- Pembukaan
- Sambutan
Ketua STIKes Perdhaki
Charitas
|
Panitia
Ketua Stikes Perdhaki Charitas /
Puket III
|
-
|
3
|
09.00 – 09.30
|
Berbagi pengalaman perawat emergency dan apa
tantangan menjadi perawat di UGD
|
Yakobus Purwanto
(Perawat emergency
RS. Myria)
|
Victoria Ire Tominik M.Kes
|
4
|
09.30 – 11.00
|
Macam-macam kebutuhan yang urgen dan kritis dan tanya
jawab.
|
dr. Tejo Kuncoro
(Dokter
emergency RS. RK Charitas)
|
Victoria Ire Tominik M.Kes
|
5
|
11.00 – 12.30
|
Update First Aid In Disaster dan
tanya jawab
|
Agung Waluyo S.Kep., M.Sc,. Ph.D.
(guru besar keperawatan & dosen FIK UI)
|
Dr. Asmarani Ma’Mun M.Kes
|
7
|
12.30 - selesai
|
Penyerahan Cinderamata,
Makan Siang,Doorprize,
Penutup.
|
Panitia
|
-
|
BAB III
PENUTUP
A. KESIMPULAN
Kegiatan seminar ini merupakan program kerja
terakir dari kepengurusan senat mahasiswa 2012-2013. Seminar ini diharapkan dapat bermanfaan bagi mahasiswa/mahasiswi yang
merupakan calon tenaga kesehatan agar dapat di aplikasikan baik bagi diri
sendiri maupun ornag lain di kemudian hari. Kegiatan ini berjalan dengan lancar
dan tentunya di iringi dengan beberapa kendala yang dapat diatasi dengan sangat
baik.
B. SARAN
Disarankan
bagi mahasiswa, dosen, staf karyawan dan prodi untuk lebih ikut ambil bagian
dan berpartispasi dalam kegitan senat mahasiswa, mendukung serta bekerjasama
supaya kegiatan selanjutnya menjadi lebih baik dan membawa dampak positif bagi
kemajuan STIKes Perdhaki Charitas Palembang. Diharapkan laporan kegiatan ini dapat berguna dan menjadi
acuan agar kegiatan yang akan datang dapat menjadi lebih baik.
good job...
BalasHapus